Mahad Aly Mbah Maimun Zubair Rembang Diakreditasi

Selasa, 12 November 2019 09:59 WIB
Pendis

Mahad Aly Mbah Maimun Zubair Rembang Diakreditasi

Rembang (Pendis) - Tim Asessor Mahad Aly Muhammad Arja didampingi JFU Kemenag Zaki Kurniawan melakukan Visitasi di Mahad Aly Iqna Ath-Thalibin (MAIT), Karangmangu Sarang Rembang pada 8 hingga 10 November 2019.

Tim Akreditasi tersebut diterima langsung oleh Pengasuh MAIT KH. Muhammad Najih Maimun Zubair bersama Mudir KH. Dawam beserta sejumlah dosen dan pegawai.

Dalam sambutannya, Najih Maimun Zubair mengungkapkan bahwa MAIT didirikan oleh Almarhum KH Maimun Zubair dengan tujuan untuk melestarikan tradisi keulamaan ahlus sunnah wal jamaah. "Ilmu agama harus terus dijaga, agar tidak punah karena kalau ilmu umum, sudah terlalu banyak yang mengawal," kata Kyai Najih.

Dikatakan, kehadiran Tim Akreditasi memberikan ekspektasi peningkatan mutu layanan, akademik dan kelembagaan MAIT.

Mohamad Arja Imroni menyampaikan bahwa pihaknya bertugas untuk mengkonfirmasi data yang sudah tertuang dalam borang dengan realitas yang ada di lapangan.

Arja mewanti-wanti agar borang itu jangan sampai menjadi "bohong dan ngarang".

"Insya Allah ungkapan itu tidak akan terjadi di lingkungan mahad aly,"ujarnya.

Menurutnya, tim asesor adalah partner bagi mahad aly dalam upaya menjamin dan meningkatkan mutu tersebut. "Ini harus menjadi perhatian pengelola," katanya.(Kanali/Hik)


Tags:

Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah