Sambut HAB ke-78 Seksi PAIS dan Pengawas PAI Kemenag Tuban Ikuti Gema Khatam Al Qur'an 78 Ribu Kali

Jumat, 15 Desember 2023 18:29 WIB
Pendis

Sambut HAB ke-78 Seksi PAIS dan Pengawas PAI Kemenag Tuban Ikuti Gema Khatam Al Qur'an 78 Ribu Kali

Kab.Tuban(Pendis)--Banyak ragam yang dilakukan keluarga besar Kantor Kementerian Agama dalam rangka memperingati Hari Amal Bakti Kemenag ke-78. Kali ini Kemenag Tuban yang digawangi oleh Seksi PAIS dan Pengawas PAI mengikuti Gema Khatam Al Qur'an 78 ribu kali di Musala Al-Ikhlas Kemenag Tuban, Jumat (15/12/2023).

Kasi PAIS (Pendidikan Agama Islam pada Sekolah) Kemenag Tuban Imam Syafi'i menjelaskan kegiatan ini sebagai rasa syukur atas Hari Amal Bakti Kementerian Agama ke-78. "Kegiatan ini serentak dilaksanakan se Jawa Timur yang dikomandoi oleh Bidang PAIS Kanwil Kemenag Jatim sampai 78 ribu kali  khatam dan berharap memperoleh rahmat serta keberkahan dengan Al-Qur'an," ucapnya.

Di Kabupaten Tuban yang melaksanakan selain Seksi PAIS dan Pengawas PAI juga dilaksanakan oleh guru dan siswa mulai TK s.d SMA/K. "Tiap kabupaten membuat halaqoh sebanyak banyaknya yang dimulai pukul 08.00 WIB sampai 16.30 WIB," ulasnya.

Kegiatan khatam Al-Qur'an adalah kegiatan membaca Al-Qur'an dari juz ke-1 sampai dengan jus ke-30 yang dilakukan secara perorangan atau secara berkelompok dalam satu halaqah.

Kegiatan ini diusung oleh Bidang Pendidikan Agama Islam Kanwil Kemenag Jawa Timur yang merupakan bagian dari rangkaian kegiatan memperingati HAB Kementerian Agama Republik Indonesia ke-78. Sebagai informasi kegiatan ini diikuti oleh jajaran pimpinan dan staf Bidang PAIS Kemenag Provinsi Jawa Timur,  Seksi PAIS Kemenag kab/ko se Jawa Timur, Kelompok Kerja Pengawas, MGMP PAI, KKG PAI, FKG PAI, GPAI dan siswa muslim  mulai SD, SMP, SMA, SMK dan SLB se-jawa Timur.

Pada tanggal 3 Januari 2024 akan disampaikan apresiasi kabupaten/kota yang memiliki jumlah halaqah dan peserta khatam Al-Qur'an terbanyak.


Bagikan:







Pendis
EMIS

GERBANG DATA PENDIDIKAN KEMENTERIAN AGAMA

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah

Pendis
Selamat Datang di Portal PPID Kementerian Agama

Ini adalah website resmi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Kementerian Agama Republik Indonesia.

Pendis
SIMPATIKA

Portal Layanan SIMPATIKA KEMENAG