MAN 4 Jakarta Lakukan Kerjasama Talent Scouting dengan UIN Jakarta

Senin, 12 Juni 2023 21:27 WIB
Pendis

Dekan Fakultas Psikologi (Kiri) dan Kepala MAN 4 Jakarta (kanan) melakukan perjanjian kerjasama

Jakarta (Pendis) - Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 4 Jakarta melakukan penandatanganan MoU/perjanjian kerjasama jalur talent scouting dengan Fakultas Kedokteran dan Fakultas Psikologi Universitas Islam Negeri (UIN) Jakarta pada Senin, (12/06/2023). 

Talent scouting merupakan jalur masuk perguruan tinggi melalui jalur prestasi. Sejumlah 5 kursi fakultas psikologi UIN Jakarta diberikan kepada MAN 4 Jakarta. Sementara itu 2 kursi fakultas kedokteran juga diberikan kepada MAN 4 Jakarta melalui jalur yang sama. 

Dua kerja sama di atas menambah materi program kerjasama MAN 4 Jakarta dan UIN yang selama ini telah berjalan. 

Dekan fakultas Psikologi UIN Jakarta, Yunita Faela Nisa mengatakan jika selama ini kerjasama sudah dilaksanakan dalam bentuk pengiriman mahasiswa/i fakultas psikologi UIN Jakarta untuk melaksanakan Kuliah Kerja Lapangan (PKL) di MAN 4 Jakarta Selatan. Kali ini, Kerjasama terbaru Talent scouting UIN Jakarta ini berbasis kerjasama antara fakultas dan madrasah. 

"Kami memberikan sejumlah kursi untuk lulusan MAN 4 Jakarta agar dapat kuliah di sini melalui jalur talent scouting," ungkapnya di Jakarta. 

Sementara itu, Kepala MAN 4 Jakarta, Wido Prayoga dalam sambutannya menjelaskan jika 89% lulusan MAN 4 Jakarta melanjutkan ke PTN dan 7% melanjutkan ke perguruan tinggi luar negeri.

"Tahun ini sudah 71 lulusan kami yang diterima di PTN dan ada 6 siswa yang diterima di kampus luar negeri," terangnya.

"Terima kasih atas kerjasama besar ini. Hal ini merupakan kabar gembira bagi peserta didik kami yang memang memiliki animo ke PTN sangat tinggi," ujarnya di akhir sambutan. 

(H5h)


Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah

Pendis
Selamat Datang di Portal PPID Kementerian Agama

Ini adalah website resmi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Kementerian Agama Republik Indonesia.