Tim Robotik MAN 1 Darussalam Ciamis Raih Juara Harapan Lomba Robotik Internasional

Senin, 6 November 2023 10:00 WIB
Pendis

Tim Robotik MAN 1 Darussalam Ciamis di ajang 9th Kontes Robot Nusantara, Asian Robotic Competition for Primary and Secondary Schools.

Darussalam Ciamis (Pendis) - Tim Robotik Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Darussalam Ciamis berhasil meraih Excelen Award atau peringkat ke 4 kategori Animation Scratch Senior dalam ajang 9th Kontes Robot Nusantara, Asian Robotic Competition for Primary and Secondary Schools. Kompetisi tersebut diselenggarakan oleh IYRA dan ICE BSD City.

Adapun sebagai peserta tersebar hampir dari seluruh negara-negara Asia, antara lain Thailand, Malaysia, dan Indonesia sendiri. Kompetisi ini telah terselenggara pada 28-29 Oktober 2023 kemarin. 

Tim Robotik dari MAN 1 Darussalam Ciamis yang terdiri dari 3 orang yaitu; M Taqiy Mumtaz (XII MIPA 5), Itsna Akhdan Fadhil (XII IPS 1) dan Nurul Izzati Aufa (XII MIPA 2) dan pembimbingnya Fuad Hidayat tersebut berhasil membawa nama baik MAN 1 Darussalam Ciamis di ajang robotic Internasional.

M Taqiy mengaku bangga dan bersyukur atas diraih prestasi tersebut. Katanya, keberhasilan meraih juara 4 pada ajang Robotik Tingkat Asia ini tentu menjadi hal yang mesti disyukuri. "Tentu tidak akan terjadi dengan sendirinya tetapi berkat dorongan dan support dari semuanya, termasuk guru-guru hebat semua di MAN 1 Darussalam Ciamis ini dan juga kepada pembimbing saya yaitu bapak Fuad,” pungkasnya.

Selanjutnya Kepala Madrasah Idan Nurdiana, yang ikut mendampingi Rifki di Kendari mengaku sangat bersyukur dan bangga prestasi yang telah diraih oleh anak didiknya itu.

“Saya secara pribadi tidak membebani mereka untuk meraih hasil terbaik, tetapi diharapkan mereka mendapat pengalaman yang sangat berharga sehingga menjadi modal penting untuk mengikuti ajang robotic lainya,” tambah Idan

Idan juga berharap dari MAN 1 Darussalam Ciamis terus melahirkan bibit unggul dan calon juara baru dibidang robotic apalagi sekolah ini telah 2 kali meraih juara nasional Madrasah Robotic Competition (MRC) jadi tentu level Internasional adalah target selanjutnya.


Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah