20 Tim Siswa Madrasah Siap Ikuti  Akademik Madrasah Digital 2021

Rabu, 1 September 2021 15:57 WIB
Pendis

20 Tim Siswa Madrasah Siap Ikuti  Akademik Madrasah Digital 2021

Jakarta (Pendis) - Direktorat Kurikulum Sarana Kelembagaan dan Kesiswaan Madrasah Ditjen Pendidikan Islam Kementerian Agama RI, mengumumkan 20 Tim siswa madrasah yang berhak mengikuti tahap pelatihan pada program Akademi Madrasah Digital (AMD yang merupakan gelaran tahun  kedua kerjasama antara Kemenag melalui Direktorat KSKK Madrasah dengan XL Axiata Tbk.

Direktur KSKK Madrasah, Moh. Isom menyapa para siswa Madrasah secara virtual dan memberikan semangat kepada mereka untuk selalu fokus selama mengikuti akademi. Menurutnya, kegiatan ini merupakan moment langka untuk siswa madrasah berproses mengikuti Akademi mewujudkan kreatifitas mereka agar terus bisa dikembangkan melalui solusi digital yang saat ini dikerjakan untuk menjawab permasalahan kearifan lokal yang dibutuhkan di masa depan.

"Tahun ini, 564 siswa yang terdiri dari 113 tim yang telah mengirimkan ide inovatif penerapan Internet of Things dalam bentuk tulisan,” Kata Isom, di Jakarta, (30/08/2021).

Dikatakan Isom, hanya 20 tim yang berhak lanjut ke tahap pelatihan yang dipilih berdasarkan tiga indikator penilaian yaitu Realistic; Kreatif dan Objektif; serta Logis dan Sistematis. Melalui inovasi teknologi yang dimanifestasikan melalui prototype yang nanti akan mereka kembangkan.

Isom berharap dengan adanya kegiatan ini akan lahir entrepreneur muda yang menciptakan startup dari lulusan Madrasah. “Apa yang dilakukan mereka hari ini akan menjadi Bargaining Session and Bargaining Position di masa depan,” pungkasnya.

Penilaian proposal solusi digital siswa Madrasah ini dilakukan oleh tim profesional dari XL Axiata. Dengan penuh antusias peserta mengikuti materi pelatihan yang disampaikan XLFL Facilitator, Lafiona Grezelda tentang "Know Your Passion! (Personal Branding). (Bachtiar/Yuyun)


Tags:

Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah