Kuatkan Eksistensi, UIN Salatiga Jalin Sinergi dengan 6 Lembaga

Pendis
Zidni Ilman Kontributor
Senin, 27 Februari 2023 14:54 WIB
Pendis

Rektor UIN Salatiga bersama 6 pimpinan lembaga

Salatiga (Pendis) - Universitas Islam Negeri Salatiga menjalin kerja sama dengan enam lembaga, yaitu : Kejaksaan Negeri Salatiga, Universitas Muhammadiyah Karanganyar, Universitas Boyolali, Institut Teknologi dan Bisnis Muhammadiyah Grobogan, Institut Islam Nahdlatul Ulama Temanggung, dan Asosiasi Linguistik Terapan Indonesia (ALTI) Wilayah Jawa Tengah.

“Kerja sama ini adalah bentuk saling dukung untuk menjaga eksistensi,” ujar Rektor UIN Salatiga, Zakiyuddin Baidhawy dalam sambutan yang diberikan pada acara Penandatanganan Naskah Kerja Sama, Senin (27/2).

Zakiyuddin menilai kerja sama yang terselenggara antar lembaga adalah upaya bersinergi untuk membangun bangsa. Ia mengungkapkan rasa syukur dan terima kasih karena sudah berkenan bekerja sama dengan UIN Salatiga.

"Kami siap menjalin kerja sama dengan berbagai lembaga dan instansi. Semoga dengan adanya kerja sama ini kita dapat saling belajar dan saling mengisi,” lanjutnya.

Zaki mengatakan adanya alih status dari Institut ke Universitas mengharuskan UIN Salatiga membuka lebih banyak prodi untuk menjawab permintaan pasar. Tahun ini, katanya, akan submit empat proposal dari sembilan proposal prodi saintek yang sudah disiapkan. Pembukaan prodi baru ini tentunya membuka peluang kerja sama dengan berbagai lembaga.

"Semoga penandatanganan kerja sama hari ini bisa menjadi pintu adanya kerja sama selanjutnya,” pungkas Zakiyuddin.

Noor Malihah, Ketua ALTI Wilayah Jateng menambahkan pihaknya berkomitmen untuk bekerja sama dengan UIN Salatiga di bidang penerbitan buku dan penelitian, “Tidak menutup kemungkinan kita bisa membuka ALTI cabang UIN Salatiga,” ujarnya dengan tegas.

Pada kesempatan tersebut, UIN Salatiga juga berkesempatan untuk mengenalkan Rumah Jurnal dan pengelolaan jurnal ilmiah bereputasi internasional kepada perwakilan enam lembaga yang hadir.


Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah