Dirjen Pendis Dorong UIN Malang Perkuat Ciri Khas Kampus Internasional

Sabtu, 8 Maret 2025 01:15 WIB
Pendis

Direktur Jenderal Pendidikan Islam, Amien Suyitno bersama Rektor UIN Malang

Malang (Kemenag) --- Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia, Amien Suyitno, menegaskan pentingnya distingsi Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang sebagai kampus bertaraf internasional. Hal itu disampaikannya dalam pengarahan kepada unsur pimpinan UIN Maliki Malang, Jumat (7/3/2025).

Dirjen menyoroti keunggulan UIN Malang yang memiliki banyak mahasiswa asing. “UIN Malang harus semakin memantapkan diri sebagai destinasi pendidikan bagi mahasiswa internasional. Ini adalah keunggulan yang perlu dioptimalkan untuk memperkuat daya saing global,” ujarnya.

Selain itu, ia menekankan bahwa keberagamaan di kampus ini harus memberikan dampak nyata dalam kehidupan akademik dan sosial. “Keberagamaan bukan hanya simbolik, tetapi harus terasa dalam menciptakan lingkungan akademik yang harmonis, inklusif, dan berkontribusi bagi masyarakat,” jelasnya.

Dalam momentum Ramadan, Prof. Suyitno juga mendorong mahasiswa untuk lebih aktif menyampaikan gagasan dan inovasi mereka. “Berikan mahasiswa ruang untuk berbicara di atas panggung, menyampaikan pengalaman dan pemikiran mereka dalam pengembangan layanan pendidikan,” katanya.

Kunjungan ini menjadi momentum bagi UIN Malang untuk memperkuat posisinya sebagai kampus unggulan dalam pendidikan Islam yang berorientasi global. Dengan ciri khas yang kuat dan keberagamaan yang berdampak nyata, UIN Malang semakin optimis dalam mewujudkan visi sebagai world class university.


Bagikan:







Pendis
EMIS

GERBANG DATA PENDIDIKAN KEMENTERIAN AGAMA

Pendis
PPG Daljab Kemenag

Pendidikan Profesi Guru Dalam Jabatan Kemenag RI

Pendis
UM-PTKIN 2025

Penerimaan Mahasiswa Baru PTKIN 2025

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah

Pendis
Selamat Datang di Portal PPID Kementerian Agama

Ini adalah website resmi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Kementerian Agama Republik Indonesia.

Pendis
SIMPATIKA

Portal Layanan SIMPATIKA KEMENAG

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan