Raden Intan Festival 2023, Bangun Jiwa Entrepreneur Mahasiswa

Pendis
Hayatul Islam Kontributor
Senin, 17 April 2023 09:08 WIB
Pendis

Rektor Prof Wan Jamaluddin Z MAg PhD (kanan) saat memberikan trophy Duta Raden Intan Entrepreneur.

Bandar Lampung (Pendis) – Raden Intan Festival 2023 yang mengusung tema Show Your Creativity to be a Future Entrepreneur telah diselenggarakan oleh Pusat Pengembangan Kewirausahaan dan Karir UIN Raden Intan Lampung.

Selama empat hari (10-14 April), kegiatan yang bertujuan menumbuhkan dan mengembangkan entrepreneurship mahasiswa UIN ini, diadakan di Meeting Room Lt.1 Gedung Academic & Research Center untuk menciptakan alumni yang menjadi pebisnis handal.

Rangkaian kegiatannya terdiri dari, Raden Intan Preneur Award, Business Plan CompetitionPreneurship Competition berupa poster bisnis, dan beragam workshop entrepreneurship.

“Beragam kegiatan yang kami laksanakan sejak hari pertama, berupa kegiatan yang berisi talkshow bisnis tentang strategi teknik memulai bisnis rintisan, kemudian juga kami menghadirkan pemateri dari alumni kita tentang bagaimana menjadi seorang content creator,” ujar Ketua Pusat Pengembangan Kewirausahaan dan Karir, Dr. Tin Amalia M.Si saat penutupan kegiatan, Jumat (14/04/2023).

Dr Tin juga menyampaikan berbagai bentuk workshop yang diberikan kepada sekitar 30 peserta yang mengikuti dengan penuh antusias adalah “workshop desain batik untuk bisnis konveksi, workshop branding image produk, workshop value added produk, workshop marketing produk serta workshop business financial management,” terangnya.

Pemateri yang turut hadir mengisi dalam rangka membangun jiwa wirausaha mahasiswa, diantaranya, Vio Dian Septiana, S.Si.,M.M. dan R. Lian Nando Pratama, M.Sos sebagai pemateri talkshow bisnis. Sedangkan pemateri workshop entrepreneurship yakni Diah Susilo Ratri, S.Pd. (Asosiasi Batik Lampung Cab. Lampung Timur) dan Hidayatullah, SE., M.Si.,M.Kom.,Ak,CA.,CPA.,CHSA., CDMP.

Raden Intan Festival ini ditutup dengan peresmian inkubator bisnis oleh Rektor Prof. Wan Jamaluddin Z M.Ag Ph.D kemudian berikutnya dilanjutkan dengan penyerahan hadiah dari hasil rangkaian perlombaan serta penobatan Duta Raden Intan Entrepreneur.


Bagikan:







Pendis
EMIS

GERBANG DATA PENDIDIKAN KEMENTERIAN AGAMA

Pendis
PPG Daljab Kemenag

Pendidikan Profesi Guru Dalam Jabatan Kemenag RI

Pendis
SPAN PTKIN 2025

Penerimaan Mahasiswa Baru PTKIN 2025

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah

Pendis
Selamat Datang di Portal PPID Kementerian Agama

Ini adalah website resmi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Kementerian Agama Republik Indonesia.

Pendis
SIMPATIKA

Portal Layanan SIMPATIKA KEMENAG

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan