UIN Ar-Raniry Terima Tiga Penghargaan KPPN Awards

Pendis
Nazarullah Kontributor
Kamis, 23 Februari 2023 16:22 WIB
Pendis

Plt. Kepala KPPN Aceh, Mohamad Hadad menyerahkan Plakat dan Piagam Penghargaan KPPN Awards yang diterima oleh Koordinator KA UIN Ar-Raniry, Nurasiah,

Banda Aceh (Pendis) --  Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh menerima tiga penghargaan dari Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Banda Aceh pada KPPN Awards Semester II tahun 2022 yang berlangsung di AAC Dayan Dawood Banda Aceh, Kamis (23/2/2023).

Tiga Penghargaan KPPN Awards yang terima UIN Ar-Raniry Banda Aceh yaitu, Terbaik II kategori penggunaan CMS terbaik periode semester II tahun 2022, Terbaik II kategori IKPA terbaik periode tahun 2022 untuk Satker BLU dan Terbaik IV kategori satker pengguna layanan Hai CSO teraktif periode semester II tahun 2022.

“KPPN Award 2022 diberikan kepada Satuan Kerja yang berkinerja terbaik di lingkup KPPN Banda Aceh pada semester II tahun 2022,” kata Plt. Kepala KPPN Aceh, Mohamad Hadad, dalam kegiatan KPPN Awads di AAC Dayan Dawood Banda Aceh.

Kepala Kantor Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Wilayah Provinsi Aceh, Izharul Haq, SE MFin, mengatakan prestasi tersebut harus ditindaklanjuti dan diteruskan pada tahun 2023.

“Semua ini tentu untuk menjamin APBN bermanfaat kepada rakyat, kita berharap agar kualitas belanja bisa terus meningkat dan setiap satuan kerja harus menentukan skala prioritas kegiatan,” ujar Izharul.

Rektor UIN Ar-Raniry Banda Aceh, Prof Dr Mujiburrahman, MAg menyampaikan terima kasih kepada KPPN Band Aceh atas penghargaan yang telah diberikan kepada UIN Ar-Raniry pada KPPN Awards tahun ini, serta mangajak semua stakeholder seluruh civitas akademika bersyukur atas prestasi yang telah dicapai tersebut.

Prof Mujiburrahman menyebut, bahwa penghargaan tersebut merupakan hasil kerja keras dan kerja cerdas seluruh civitas akademika UIN Ar-Raniry dalam melaksanakan tugas serta tanggung jawab masing unit kerja. Pimpinan menyampaikan apresiasi atas capaian tersebut.

“Semoga pengahargaan ini menjadi semangat baru bagi civitas akademika UIN Ar-Raniry untuk terus meningkatkan kinerja yang lebih baik pada masa mendatang dalam mengelola lembaga pendidikan ini,” ujarnya.

Rektor menambahkan, perencanaan yang baik dan relasisasi yang dilakukan secara tepat dan akurat menjadi kunci sukses dalam mengelola lembaga atau instansi pemerintah. Untuk itu, dalam pengembangan lembaga pendidikan ini di masa mendatang, diminta komitmen dan keseriusan semua pihak untuk berinovasi sesuai dengan bidang keahliannya masing-masing.


Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah