Puluhan Siswa MAN 2 Tuban Borong Medali OSN

Pendis
Laidia Maryati Kontributor
Selasa, 13 September 2022 09:30 WIB
Pendis

Para juara OSN dari MAN 2 Tuban di dampingi guru pembimbing

Kab.Tuban(Pendis)--Sebanyak 12 siswa MAN 2 Tuban berhasil menorehkan prestasi di OSN (Olimpiade Siswa Nasional) jenjang SMA/MA/SMK. 

Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tuban, Ahmad Munir sangat mengapresiasi atas capaian 12 siswa tersebut. 

"Selamat dan sukses kepada 12 orang siswa MAN 2 Tuban, jadikan kemenangan ini untuk memicu  untuk menjadi lebih baik lagi," ujarnya, Selasa (13/09/2022) di ruang kerjanya.

Pria yang penuh makan asam garam ini menambahkan, pemenang OSN 2022 merupakan generasi emas bagi masa depan bangsa Indonesia untuk menuju Indonesia yang lebih baik.

Menurutnya, penguasan ilmu sains merupakan hal dasar bagi kemajuan teknologi Indonesia.
"Terus berjuang, bersemangat belajar dan jadilah pribadi-pribadi tangguh yang memiliki ahlak luhur dan mulia, teruslah berkarya dalam bidang sains, manfaatkanlah diri kalian masing-masing, dengan menjadi tutor sebaya bagi teman-teman kalian di madrasah, bantulah teman-teman kalian dalam memahami sains tanpa harus membebani diri kalian," pesannya.

Dihubungi secara terpisah Kepala MAN 2 Tuban, Tasmo menjelaskan lomba OSN tersebut digelar secara online yang dilaksanakan pada 28 Agustus 2022. 

"Alhamdulillah, 12 anak tersebut berhasil berkompetisi bersaing secara nasional dan mengharumkan nama MAN 2 Tuban," ujar Tasmo.

Berikut ini adalah bidang yang dikompetisikan pada jenjang SMA/MA/SMK: Mɑtemɑtikɑ, Bɑhɑsɑ Indonesiɑ, Bɑhɑsɑ Inggris, Fisikɑ, Kimiɑ, Biologi, Sejɑrɑh, Geogrɑfi, Ekonomi, Sosiologi, Kebumiɑn, PKn.

Adapun siswa MAN 2 Tuban yang berhasil meraih medali:
1. Mahmuda Nimatus Saada- Medali Perunggu bidang sosiologi.
2. Nabila Rizkiah Maliki-Medali Emas bidang Pkn.
3. Prima-Medali Perak bidang Ekonomi
4. Hindi Munawaroh-Medali Perak bidang Pkn.
5. Nar'an Nashohu Z-Medali Perunggu bidang Bahasa Inggris
6. Hamdah Aqiqah-Medali Perak bidang Pkn
7. Siti Nadhirotun Nisa-Medali Perak bidang matematika
8. Eva Maulida Azizah -Medali Perunggu bidang matematika
9. Khurfatul Jannah-Medali Perak bidang matematika
10. Rizka Auliatun Nadia-Medali Emas bidang Bahasa Indonesia, Medali Perak bidang Biologi, Medali Perunggu bidang Pkn, Medali Perunggu bidang Sejarah, dan Medali Perunggu bidang Bahasa Inggris.
11. Dewi Anggelina Putri-Medali Perak bidang sosiologi, dan
12. Linda Listiana-Medali Emas bidang sosiologi.

Srikandi MAN 2 Tuban berhasil menaklukkan soal-soal OSN yang berstandar Nasional dan HOTS. Mereka berhasil memberikan kado terindahnya untuk madrasah. (lai)


Pendis

Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah