Pentingnya Kompetensi Wirausaha untuk Mendorong Kemandirian Madrasah

Minggu, 5 Juni 2022 20:59 WIB
Pendis

gtkmadarsah

Sukabumi (Kemenag) - Direktorat Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Madrasah Ditjen Pendidikan Islam mengadakan pelatihan kewirausahaan bagi guru madrasah. Kegiatan yang berlangsung di Kota Sukabumi, 2-4 Juni 2022 ini diikuti 50 guru madrasah perwakilan dari beberapa kabupaten dan kota Sukabumi.

Dalam kesempatan kegiatan ini Direktur Jenderal Pendidikan Islam Muhammad Ali Ramdhani menyampaikan bahwa dalam berwirausaha diperlukan beberapa hal. Diantaranya adalah pertama, perubahan mindset, terutama dalam hal memasarkan produk dengan membikin iklan yang membuat konsumen tertarik dan selalu teringat.

Kedua, membuat kemasan yang menarik dan unik dengan identitas yang origin sehingga membuat penawaran harga yang lebih di atas standard.

Ketiga, adalah layanan yang dilengkapi dengan fasilitas yang memadai, warung indomie kaki lima dengan fasilitas seadanya akan berbeda dengan warung indomie yang dikemas dengan fasilitas yang mamadai seperti adanya wifi gratis, ruangan ber AC/smoking area, nyaman untuk nongkrong dan kowkow bareng sahabat sehingga ini bisa memanjakan konsumen yang ingin datang beli, dan ini juga akan berakibat org akan kembali lagi untuk beli.

Terakhir yang keempat adalah lingkungan yang terjangkau serta akses yang mudah.

Menurut Guru Besar UIN Bandung yang akrab disapa Dani, empat hal di atas juga berlaku dalam mengelola madrasah, agar madrasah bisa maju, mandiri dan berdaya saing bahkan berstandar internasional.

Pria yang akrab disapa Zain menambahkan bahwa penting bagi seorang guru memiliki second profesi agar bisa menumbuhkan cara berpikir kreatif, inovatif dan mandiri. Rasulullah sendiri adalah seorang pebisnis yang sukses bahkan istri rasulullah siti khodijah merupakan saudagar kaya yang juga merupakan seorang pebisnis. Tuturnya.

Selanjutnya Muhammad Zain menambahkan bahwa hal pentingnya lainnya adalah perlunya perubahan mindset atau perubahan pola pikir serta kolaborasi. Apalagi diera sekarang yang penuh ketidakpastian.


Pendis

Tags:

gtkmadrasah

Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah