Yess!! Kemenag Kembangkan Media Pebelajaran Bahasa Arab di Madrasah

Minggu, 10 April 2022 00:25 WIB
Pendis

Kementerian Agama merilis media pembelajaran bahasa Arab berbasis multimedia untuk madrasah yang merupakan kerjasama dengan Markaz Buhutz At Tawasluhi

Jakarta (Pendis) -- Kementerian Agama merilis media pembelajaran bahasa Arab berbasis multimedia untuk madrasah yang merupakan kerjasama dengan Markaz Buhutz At Tawasluhi wal Ma'rifi Arab Saudi dan Asharq Center for Dialogue and Civilization.

 “Media Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis Multimedia di Madrasah nantinya dapat dimanfaatkan oleh seluruh madrasah Indonesia, baik Pelaksana Kurikulum 2013 maupun ‘Kurikulum Merdeka” dan kelebihan media ini akan mampu dimanfaatkan oleh siswa dalam belajar mandiri maupun belajar di kelas dengan semua materi ini akan dapat dimanfaatkan oleh seluruh peserta didik di seluruh Indonesia secara gratis.,”ungkap

Direktur jendera Pendidikan Islam Muhammad Ali Ramdhani dalam laporannya pada Launching Platform Mandiri Belajar dan Multimedia Pembelajaran Bahasa Arab di Madrasah, Jumat (8/4/2022).

"Melalui media pembelajaran bahasa Arab berbasis multimedia ini diharapkan pelayanan pembelajaran bahasa Arab di madrasah akan menjadi lebih menarik dan mampu menghasilkan dampak yang positif di masa yang akan datang," ujar Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas dalam acara Launching media pembelajaran ini.

Menag  menyampaikan terimakasih kepada pimpinan Markaz Buhuts At Tawasluhi wal Ma'rifi di Arab Saudi serta mitra kerjanya Asharq Center for Dialogue and Civilization atas tersedianya layanan pembelajaran bahasa Arab berbasis multimedia ini dan atas kerjasamanya  dalam hal pengembangan media pembelajaran bahasa Arab.

Rois Markaz Buhutz At Tawasluhi wal Ma'rifi Arab Saudi Prof. Dr. Yaya Mahmud bin Juned yang hadir secara virtual melalui zoom meeting menyampaikan  bahwa ia ingin fokus pada kerja sama Markaz Buhuts dengan lembaga-lembaga pendidikan dan kebudayaan di Indonesia.

"Program ini menjadi prioritas bagi Markaz Buhuts At Tawasluhi sebagaimana Kementerian Agama RI sangat perhatian pada keberhasilan program uni, yang sangat bermanfaat untuk perkambangan dan kemajuan pmbelajaran Bahasa Arab di Indonesia”, ucapnya yang disampaikan  dengan  bahasa Arab.


Pendis

Tags:

Madrasah

Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah