Prof. Dr. Thib Raya : Mahad Aly Perlu Tingkatkan Penelitian

Selasa, 12 November 2019 15:34 WIB
Pendis

Prof. Dr. Thib Raya : Mahad Aly Perlu Tingkatkan Penelitian

Surabaya (Pendis) - Tim Asessor Mahad Aly Prof. Dr. Ahmad Thib Raya, MA yang didampingi JFU Kemenag Ningrum Mudi Pertami melakukan Visitasi di Mahad Aly Al Fitrah Surabaya pada 10 pada 12 November 2019.

Visitasi tersebut merupakan rangkaian dari kegiatan visitasi akreditasi terhadap 10 Mahad Aly yang dilaksanakan pada tahun 2019. PP Al Fitrah Surabaya diasuh Kiai Ahmad Asrori, putra Kiai Utsman Al Ishaqy. Nama Al-Ishaqy dinisbatkan kepada Maulana Ishaq, ayah Sunan Giri, karena Kiai Utsman masih keturunan Sunan Giri.

Tim Akreditasi tersebut disambut oleh Pengasuh PP. Assalafi al fithrah KH. Ahmad Asrori al Ishaqi bersama Mudir Am Fathur Rozy, M. H.I beserta jajarannya.

Salah satu hal yang menonjol dari mahad aly soal kedisiplinan sikap dan perilaku yang diterapkan tidak hanya ditujukan kepada mahasantri tetapi juga meliputi dosen.

Mudir 3 Mahad Aly Al Fitrah Wazhifah menyatakan bahwa pihaknya kerap melakukan penilaian terhadap sikap mahasantri dan dosen setiap saat yang dilaporkan kepada Mudir Am setiap bulan.

Dalam sambutannya Thib Raya mengaku sangat terkesan dengan keberadaan Mahad Aly. Guru besar pada UIN Syarif Hidayatullah Jakarta berharap agar diupayakan peningkatan dalam segi penelitian dan pengabdian pada masyarakat.

"Sehingga untuk selanjutnya mahad aly Al Fitrah Surabaya dapat berkembang sesuai dengan harapan almarhum mursyid Kyai Utsman Al-Ishaqy yang telah lama mengasuhnya," ujar Professor yang pakar dalam bidang bahasa Arab ini.

Tahun ini terdapat 10 (sepuluh) Mahad Aly yang divisitasi akreditasi yaitu Mahad Aly alFitrah Surabaya, Mahad Aly Darussalam Banyuwangi, Mahad Aly PP Iqna Tholibin Rembang, Mahad Aly Miftahul Huda Tasikmalaya, Mahad Aly at Tarmasi Pacitan, Mahad Aly Balekambang Jepara, Mahad Aly Saidusshiddiqiyah DKI Jakarta, Mahad Aly alMubarok Wonosobo, Mahad Aly Pesantren Maslakul Huda fi Ushul Fiqh Pati, dan Mahad Aly al Hikamussalafiyah Cirebon. (Kanali/Hik)


Tags:

Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah