Lolos Delegasi Changemaker Indonesia di Malaysia, Mahasiswa dan Dosen Tarbiyah IAIN Bone Siap Lakukan Pengabdian

Rabu, 15 Maret 2023 12:26 WIB
Pendis

Delegasi Changemaker Indonesia di Malaysia

Bone (Pendis) - Sebanyak 5 Dosen dan 3 mahasiswa dari Fakultas Tarbiyah IAIN Bone dinyatakan lulus sebagai delegasi Changemaker Indonesia di Malaysia. Kegiatan pengabdian yang dihelat Changemaker Indonesia itu merupakan kegiatan rutin program volunteering di bidang pendidikan dan sosial budaya pada lembaga pendidikan non formal di Sekolah Indonesia Kuala Lumpur (SIKL).

Maya Andzela, Ketua Changemaker Indonesia menuturkan sebanyak 700 orang telah mendaftar dan mengikuti proses seleksi, namun hanya 30 orang yang dinyatakan lulus sebagai Volunteer atau delegasi angkatan 5 dan berkesempatan melakukan pengabdian di Malaysia pada (14-17/3/2023).

Adapun Dosen yang lolos tersebut yakni  Andi Fajar Awaluddin dan Suleman dari Prodi Pendidikan Agama Islam (PAI). A.Sri Mardiyanti Syam dan Muh. Syahrul Sarea dari Prodi  Pendidikan Islam Anak Usia dini (PIAUD) serta Sabriadi dari Prodi Manajemen Pendidikan Islam (MPI).

Selain dosen, 3 mahasiswa Tarbiyah juga ambil bagian sebagai volunteer, Fajriah Inayati dari Prodi PAI, Detsy Hatmala Citra dari Prodi PIAUD serta Arifah Amin dari Prodi MPI.

Kepala Sekolah Indonesia Kuala Lumpur (SIKL) Friny Napasti, mengungkapkan apresiasinya pada seluruh peserta dan berpesan agar peserta dapat memotivasi anak-anak Indonesia di Malaysia supaya mereka mau sekolah dan mengejar cita-cita. 

Lebih lanjut, Firny menceritakan bahwa tempat pengabdian volunteer nantinya adalah sekolah non formal yang bernama Sanggar Belajar Sentul. Adapun tantangan terbesar pengajar di SIKL adalah mengindonesiakan anak-anak indonesia.

“Anak-Anak di SB Sentul itu merupakan anak dari pekerja kasar di Malaysia yang undocumented yang wawasan kebangsaannya sangat minim. Karena di sini ada dari dosen dari Tarbiyah juga kami berharap bisa diskusi lebih tentang kurikulum, strategi dan metode pembelajaran,” pungkasnya.


Pendis

Tags:

PTKINKeren

Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah