Pengukuhan Pengurus Asosiasi Dosen HKI Indonesia

Sabtu, 2 Maret 2019 00:00 WIB
Pendis

Pengukuhan Pengurus Asosiasi Dosen HKI Indonesia

Purwokerto (Pendis) - Mewakili Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama, Rektor IAIN Purwokerto Dr. A. Luthfi Hamidi mengukuhkan Pengurus Asosiasi Dosen Hukum Keluarga Islam (ADHKI) Indonesia masa bakti 2018-2023 di Hall Perpustakaan IAIN Purwokerto, Jumat (01/03).

Pengukuhan tersebut berdasarkan Keputusan ADHKI Indonesia Nomor 01/ADHKI-Indonesia/XI/2018 Tentang Pengurus Asosiasi Dosen Hukum Keluarga Islam Indonesia Masa Bakti 2018-2023. Keputusan tersebut ditetapkan di Yogyakarta pada tanggal 3 November 2018 yang ditandatangani oleh Prof. Dr. Khoiruddin Nasution sebagai Ketua Umum dan Dr. Illya Muhsin sebagai Sekretaris Umum.

Usai pengukuhan, acara dilanjutkan dengan Seminar Nasional Penguatan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 - "Status UUP dan Posisi Dosen dan Mahasiswa HKI" oleh Prof. Dr. Khoiruddin Nasution.

Metode penemuan hukum Islam harus bersifat holistic-integratif, mulai dari tematik Al-Quran, menginter-koneksi metode penetapan hukum Islam dengan ilmu-ilmu umum. Dalam bahasa peran dan fungsi hukum, masalah keluarga di Indonesia ketika masa pembahasan dan penetapan UUP, yaitu banyak terjadi perkawinan dini, perkawinan dipaksa, perceraian semena-mena dan poligami semena-mena yang mengakibatkan disharmony keluarga.

"Ini yang hendak dirubah oleh UUP to be harmony family. Status UUP adalah hukum praktis yang sesuai dengan konteks kekinian dan ke-Indonesiaan," jelas Prof. Khoiruddin.

Prof. Khoiruddin mengajak kepada Dosen dan Mahasiswa HKI untuk mensosialisasikan UUP sehingga masyarakat Indonesia yakin bahwa menjalankan UUP sama statusnya dengan menjalankan fiqh, fatwa, tafsir yang sering disebut hukum Islam. Indikator keberhasilan tugas Dosen dan Mahasiswa HKI adalah masyarakat Indonesia menjadikan UUP sebagai ukuran sah atau tidaknya perkawinan. (acm/dod)


Tags:

Bagikan:







Pendis
EMIS

GERBANG DATA PENDIDIKAN KEMENTERIAN AGAMA

Pendis
PPG Daljab Kemenag

Pendidikan Profesi Guru Dalam Jabatan Kemenag RI

Pendis
SPAN PTKIN 2025

Penerimaan Mahasiswa Baru PTKIN 2025

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah

Pendis
Selamat Datang di Portal PPID Kementerian Agama

Ini adalah website resmi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Kementerian Agama Republik Indonesia.

Pendis
SIMPATIKA

Portal Layanan SIMPATIKA KEMENAG

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan