Direktur GTK Madrasah Kunjungi Guru Madrasah di Tapal Batas Negara

Kamis, 10 Oktober 2019 04:57 WIB
Pendis

Direktur GTK Madrasah Kunjungi Guru Madrasah di Tapal Batas Negara

Nias (Pendis) - Direktur Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Madrasah Suyitno mengunjungi guru-guru madrasah yang berada di daerah tertinggal, terdepan dan terluar wilayah Indonesia. Dalam kunjungannya, Direktur GTK bertemu guru madrasah dari seluruh wilayah-wilayah laur dari Pulau Nias.

Dihadapan para guru madrasah, Suyitno memandang bahwa para guru yang berada di kepulauan Nias merupakan guru khusus dan sepesial . untuk itu, guru yang model demikan tidak boleh cepat mengeluh dan harus selalu semangat, "guru yang khusus, sepesial dan supra begini tidak boleh mengeluh," katanya di Nias, Selasa (8/10).

Suyitno melihat, bahwa sejatinya guru-guru yang model tadi banyak ditemuai dibeberapa wilayah, meskti dengan berbagai kekurangan sarana maupun fasilitas serta kesejahteraanya. Namun hal itu, kata Direktur GTK, bahwa hal itu tenggelam oleh para guru-guru yang tidak mempunyai jwa mengajar dan mendidik menjadikan guru yang baik tidak Nampak, "ibaratnya nila setitik rusak susu sebelaga," ujarnya

Lebih lanjut, mantan Wakil Rektor III Universitas Islam Negeri Radeh Fatah Palembang ini menegaskan bahwa guru yang ideal adalah guru yang mempunyai talenta atau passion sebagai seorang pendidik. Artinya guru-guru madrasah yang mempunyai panggilan jiwa sebagai seorang guru, "passion disini bukan life style ya, maksudnya panggilan jiwa untuk memilih sebagai guru," tukas Direktur memberi nasihat.

Selain itu, dihadapan guru, kepala madrasah dan pengawas madrasah , Direktur juga menjelaskan bahwa ada tiga tipologi guru. Pertama, adalah tipe sebagai seorang pengjar saja. Kedua, seorang pendidik. Dan terakhir tipe sebagai guru yang semata-mata mencari mata pencaharian, "sejatinya tipologi ketiga ini tidak masalah, tapi yang hal itu dijadikan semata-mata sebagai pekerjaan," pungkas Direktur GTK.(Solla)


Tags:

Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah