Agar Meriah, Pendis Adakan Pameran Olimpiade Sains Karya Inovasi OSKI PTKI 2019 di Makassar

Senin, 18 November 2019 09:07 WIB
Pendis

Agar Meriah, Pendis Adakan Pameran Olimpiade Sains Karya Inovasi OSKI PTKI 2019 di Makassar

Makassar (Pendis)- Ajang pertama kali Olimpiade Sains & Karya Inovasi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (OSKI-PTKI) yang dilaksanakan di Makassar diikuti sebanyak 519 mahasiswa ikut pada lomba sains, terdiri atas bidang Matematika (176), Fisika (93), Kimia (68), dan Biologi (182). Sebanyak 13 peserta ikut lomba karya inovasi dosen, dan sisanya ikut lomba karya inovasi dosen dan mahasiswa (114).

Selain sejumlah mata-mata lomba, dalam Olimpiade itu juga diadakan pameran yang merupakan kreativitas dan temuan para peserta dan sejumlah perguruan tinggi. Pameran yang berlangsung selama dua hari tersebut sejak tanggal 14-15 November 2019 diikuti oleh 37 partisipan pameran. Hampir semua stand pameran diisi oleh produk-produk inovasi karya mahasiswa dan mahasiswi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam.

Dan menurut penelitian kita dapat menghasilkan limbah tahu sekitar 1.5 hingga 2 meter kubik per harinya. Dan proses ini bisa dicapai dalam jangka waktu 5 hari. Sehingga jika kita memiliki 3.000 liter air limbah tahu maka dapat menghasilkan energi listrik sekitar 111.1 watt. Yang mana besaran listrik tersebut mampu menghidupkan lampu untuk beberapa rumah. Dan ini sangat efektif untuk wilayah yang rawan krisis energi. Sambung mahasiswi UIN Ar-Raniry tersebut.

Selain Yanti, masih banyaj beberapa karya inovasi lainnya. Diantaranya sebuah inovasi Perancangan Pembangkit Listrik Terapung Arus Sungai Skala Picohydro Dengan Model Kincir Lengan Fleksibel karya Saiful Azis, mahasiswa IAIN Palangka Raya.

Dan juga sebuah temuan inovasi yang akan berdapak baik terhadap lingkungan, yaitu sebuah karya Peralatan Makan Yang Dapat Dimakan (Edible Cutleries) Sebagai Alternatif Pengganti Alat Makan Plastik Sekali Pakai karya Mudrikah Nurul Hidayah dari UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.
Karya inovasi tersebut selain dipamerkan, juga dilombakan dan mendapat penilaian dari tim penilai Olimpiade Sains & Karya Inovasi Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (OSKI-PTKI) 2019. (Fix/Solla)


Tags:

Bagikan:







Pendis
SIMPATIKA

Sistem Pendataan Informasi Tenaga Kependidikan

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah