UIN Palu Siap Buka Fakultas Sains dan Fakultas Kesehatan Masyarakat

Sabtu, 8 Januari 2022 07:53 WIB
Pendis

UIN Datokarama Palu

Palu (Pendis) - Universitas Islam Negeri (UIN) Datokarama Palu, Sulawesi Tengah, bersiap membuka dua fakultas umum yaitu Fakultas Sains dan Teknologi serta Fakultas Kesehatan Masyarakat.

Hal ini merupakan bentuk pengembangan kelembagaan dan memenuhi kebutuhan masyarakat.

"Saat ini sedang kami siapkan segala dokumen yang berkaitan dengan dua fakultas tersebut dan akan segera diusulkan ke pemerintah pusat di Jakarta," kata Wakil Rektor Bidang Akademik dan Pengembangan Lembaga, Abidin Djafar, di Palu, Rabu (5/12/2021).

Abidin menerangkan pengembangan fakultas merupakan satu keharusan, seiring dengan terjadinya perubahan bentuk kelembagaan dari IAIN Palu menjadi UIN Datokarama Palu.

"Karena menjadi universitas, maka telah dimungkinkan untuk membuka fakultas-fakultas umum, karena itu kesempatan ini harus dimanfaatkan dengan baik," sebutnya.

Selain itu, kata dia, Pemerintah Pusat telah mencabut moratorium pengusulan pembukaan program study dan fakultas baru, sehingga hal itu menjadi kesempatan bagi UIN Datokarama mengembangkan kelembagaan dan keilmuan.

"Maka sesuai dengan ketersediaan SDM yaitu dosen, serta melihat kebutuhan masyarakat, serta ketersediaan kurikulum yang menunjang, maka disepakati untuk membuka dua fakultas tersebut," katanya.

Ia mengatakan dua fakultas tersebut di dalamnya masing-masing terdapat dua program study, yaitu fakultas sains dan teknologi meliputi prodi sistem informasi dan teknik informatika, kemudian fakultas kesehatan masyarakat terdiri dari prodi kesehatan masyarakat dan psikologi.

"Dua prodi ini banyak peminatnya, berdasarkan hasil analisis pada pangkalan data," sebutnya.

Saat ini, ia menerangkan, panitia sedang menggodok proposal pengusulan pembukaan dua fakultas tersebut, yang ditargetkan akan rampung pada pekan depan. 

"Karena pengusulan prodi dan prosesnya membutuhkan waktu yang panjang di Pemerintah Pusat, maka kita targetkan paling lambat awal tahun depan, dua fakultas tersebut telah resmi dibuka oleh UIN Datokarama," ungkapnya.

Ia menambahkan, meskipun fakultas yang diusulkan berciri khas umum, akan tetapi dalam implementasi dan pengajaran, serta dalam desain pembelajaran, akan diintegrasikan dengan agama.

"Agama akan menjadi pembeda antara mahasiswa fakultas sains dan kesehatan masyarakat UIN Datokarama Palu, dengan mahasiswa fakultas kesehatan masyarakat di kampus-kampus yang lain. Kami juga akan mengdepankan moderasi agama, sehingga mahasiswa tidak hanya akan mendapat pengetahuan umum pada fakultas tersebut, tetapi juga dibekali ilmu-ilmu agama, agar terbentuk karakter dan pengetahuan yang berlandaskan agama," ungkapnya.


Pendis

Bagikan:







Pendis
EMIS

GERBANG DATA PENDIDIKAN KEMENTERIAN AGAMA

Pendis
PPG Daljab Kemenag

Pendidikan Profesi Guru Dalam Jabatan Kemenag RI

Pendis
SPAN PTKIN 2025

Penerimaan Mahasiswa Baru PTKIN 2025

Pendis
SISFODEMA

Sistem Informasi Dosen dan Mahasiswa

Pendis
SILABA

Sistem Layanan Bantuan Pendidikan Agama Islam

Pendis
SIAGA

Sistem Informasi dan Administrasi Guru Agama

Pendis
SIKAP

Sistem Administrasi Keagamaan dan Pesantren

Pendis
BEASISWA

Sistem Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMBA

Sistem Informasi Manajemen Bantuan Pesantren

Pendis
SILADIKTIS

Sistem Informasi Layanan Pendidikan Tinggi

Pendis
SIPPRO

Sistem Informasi Pengajuan Program Studi Baru

Pendis
PENYERTAAN IJAZAH

Layanan Penyetaraan Ijazah Luar Negeri

Pendis
SIMSARPRAS

Sistem Informasi Sarana Prasarana Madrasah

Pendis
RDM

Rapor Digital Madrasah

Pendis
SIMPRO

Sistem Monitoring Perkembangan Proyek

Pendis
CENDIKIA

Koleksi Elektronik Buku Pendidikan Agama

Pendis
KIP KULIAH

Program beasiswa yang diberikan oleh Kementerian Agama

Pendis
SERDOS

Sistem Sertifikasi Dosen Pendidikan Agama

Pendis
PAKPTK

Layanan Aplikasi Penilaian Angka Kredit PTKI

Pendis
SIMSARPAS PTKI

Sistem Informasi Manajemen Sarana Prasarana PTKI

Pendis
LITAPDIMAS

Penelitian, Publikasi dan Pengabdian Kepada Masyarakat

Pendis
BEASISWA TIMTENG

Layanan Beasiswa Timur Tengah

Pendis
SITREN

Sistem Layanan Tanda Daftar Keberadaan Pesantren

Pendis
IJOP PDMA

Selamat datang di layanan Ijin Operasional PDMA

Pendis
SIPDAR LPQ

Tanda Daftar Lembaga Pendidikan Al-Quran

Pendis
PBSB

Program Beasiswa Santri Berprestasi

Pendis
SIMORA

Sistem Informasi dan Manajemen PBSB

Pendis
KEMANDIRIAN PESANTREN

Sistem Informasi Kemandirian Pesantren

Pendis
SPACE

Sistem Pembelajaran Agama Cara Elektronik

Pendis
PDUM

Pangkalan Data Ujian Madrasah

Pendis
AKMI

Aplikasi Pendataan Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
PORTAL AKM

Portal Asesmen Kompetensi Madrasah

Pendis
APP MADRASAH

Sistem Kelembagaan dan Kerjasama Madrasah

Pendis
ERKAM

Sistem Perencanaan dan Penganggaran

Pendis
BOS KEMENAG

Bantuan Operasional Sekolah Kemenag

Pendis
IJOP SAH

Izin Operasional Pendirian Madrasah

Pendis
Selamat Datang di Portal PPID Kementerian Agama

Ini adalah website resmi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Kementerian Agama Republik Indonesia.

Pendis
SIMPATIKA

Portal Layanan SIMPATIKA KEMENAG

Pendis
KKGTK

Kelompok Kerja Guru Tenaga Kependidikan

Pendis
AKGTK

Asesmen Kompetensi Guru dan Tenaga Kependidikan